Perjanjian Kerja Sama antara Aparatur Pengawas Internal Pemerintah (APIP) dengan Aparat Penegak Hukum (APH)
Sebelas Bupati/Walikota, Kajari Kab/Kota, Kapolres se Provinsi Jambi. Sepakat menaanda-tangani perjanjian kerjasama (MoU), antara Aparatur Pengawas Internal Pemerintah (APIP) dengan Aparat Penegak Hukum (APH), di auditorium rumah dinas Gubernur, S...